Cara Mengatasi Rem Blong Pada Mobil Matic

Cara Mengatasi Rem Blong Pada Mobil

Bagi para pengguna Kendaraan Matic, kali ini kita akan membahas mengenai Cara Mengatasi Rem Blong pada Mobil Matic.

Rem yang bekerja dengan baik adalah kunci dari keselamatan mobil anda, jika anda mengalami permasalahan rem blong ada beberapa hal yang harus diperhatikan.

Tanda Rem Blong pada Mobil

Sebelum kita membahas cara mengatasi rem blong pada mobil, penting bagi Anda untuk memahami gejala-gejala yang mungkin muncul.

Jadi, bagaimana sih cara tahu kalau rem mobil Anda blong?

  • Pedal Rem Ngelos, Jika Anda merasa pedal rem terasa ngelos dan tidak memberikan perlawanan yang cukup saat diinjak, itu adalah tanda utama rem Anda bermasalah.
  • Getaran, Getaran atau suara berdecit saat menginjak pedal rem juga dapat menjadi tanda masalah pada sistem rem.
  • Lampu ABS menyala, Jika lampu ABS atau lampu rem pada dashboard menyala, itu menunjukkan adanya masalah pada sistem rem anti terkunci (ABS) atau rem.

Baca Juga: Penyebab Kampas Rem Mobil Matic Lebih Boros

Cara Mengatasi Rem Blong Pada Mobil

Apa saja Cara Mengatasi Rem Blong Pada Mobil? Kami akan menginformasikan pada ana/

Hubungi Bengkel Domo Transmisi Sekarang!

Halo Domo Lovers 👋, reservasi ke bengkel Kami sekarang juga dan dapatkan promo menarik dari kami, cs kami akan membalas secepat mungkin


Hubungi CS Sekarang

Periksa Cakram

Cakram adalah bagian yang sangat penting dalam sistem rem mobil Anda, dan kanvas rem adalah komponen yang bersentuhan langsung dengan cakram saat Anda menginjak pedal rem. Pastikan cakram tidak aus secara berlebihan atau mengalami kerusakan fisik yang signifikan.

Periksa Kampas Rem

Periksa juga kanvas rem untuk melihat apakah masih ada lapisan rem yang mencukupi. Jika kanvas rem sudah terlalu tipis, ini bisa menjadi penyebab rem blong.

Bersihkan Debu dan Kotoram

Jika Kampas Rem Masih Tebal, tetap terkadang debu dan kotoran bisa menumpuk di cakram dan kanvas rem, mengganggu kinerja sistem rem. Pastikan untuk membersihkannya secara berkala.Periksa dan Ganti Minyak Rem

Minyak Rem merupakan bagian penting dalam menjaga kinerja rem yang optimal. Pastikan level cairan rem berada pada level yang sesuai. Buka reservoir cairan rem dan periksa levelnya.

Pastikan level cairan berada di antara tanda minimum dan maksimum. Cairan rem sebaiknya diganti secara berkala. Cairan rem yang kotor atau sudah terlalu tua dapat menyebabkan masalah pada sistem pengereman.

Periksa Sistem Hydraulic Brake Booster

Hydraulic Brake Booster adalah komponen penting dalam sistem pengereman yang berfungsi untuk meningkatkan tekanan cairan rem sehingga Anda dapat menginjak pedal rem dengan lebih mudah

Andab bisa memastikan tidak ada kebocoran pada hydraulic brake booster dan selang-selangnya.

Nah itulah Cara Mengatasi Rem Blong Pada Mobil Matic, Kami juga akan menginformasikan bahaya rem blong pada transmisi mobil.

Bahaya Rem Blong Bagi Transmisi

Apa saja resiko dan bahaya jika anda mengalami rem blong bagi transmisi, simak disini.

  • Penggunanaan Gigi Tidak Sesuai, Ketika sistem rem mengalami masalah, seperti pedal rem yang ngelos, pengemudi akan menggunakan gigi transmisi yang tidak tepat saat mengemudi.
  • Beban yang lebih pada Transmisi, Rem yang tidak berfungsi dengan baik dapat menghasilkan beban tambahan pada sistem transmisi, beban yang diterima oleh komponen seperti kopling, torque converter, atau komponen lainnya bisa meningkat.

Nah itulah beberapa Cara Mengatasi Rem Blong pada Mobil, apakah anda pernah mengalami permasalahan ini?

Dan belum pernah melakukan pengecekan terhadap transmisi? Kami sarankan kepada anda untuk melakukan pemeriksaan terlebih dahulu.

Silahkan datang ke Bengkel kami domo transmisi untuk melakukan pengecekan, anda bisa melakukan matic jet clean dan overhaul bersama bengkel kami.

Reservasi sekarang juga melalui WA agar anda tidak terkena antre, Domo Transmisi memberikan garansi 6 bulan atau setara 20.000 km bagi anda yang melakukan overhaul bersama kami.

Picture of R Rizaldy

R Rizaldy

Saya penulis yang tertarik pada bidang otomotif, tulisan ini bukan hanya sebagai informasi, tetapi juga agar pembaca lebih paham mengenai masalah yang terjadi pada mobil anda.
Picture of R Rizaldy

R Rizaldy

Saya penulis yang tertarik pada bidang otomotif, tulisan ini bukan hanya sebagai informasi, tetapi juga agar pembaca lebih paham mengenai masalah yang terjadi pada mobil anda.